Serial Fiqih Doa dan Dzikir No 179 : Bacaan Dzikir Sore (Bagian-2)

Berdoa

Serial Fiqih Doa dan Dzikir No: 179Bacaan Dzikir Sore (bagian-2) Pada pertemuan yang lalu, kita sudah memulai pembahasan tentang wirid yang khusus dibaca di sore hari. Berikut kelanjutannya: BACAAN KEDUA: Membaca wirid berikut satu kali:“اللَّهُمَّ بِكَ أَمْسَيْنَا، وَبِكَ أَصْبَحْنَا، وَبِكَ نَحْيَا، وَبِكَ نَمُوتُ، وَإِلَيْكَ الْمَصِيْرُ” “Ya Allah, dengan (pertolongan)-Mu kami memasuki waktu sore. Dengan (pertolongan)-Mu … Read more

Serial Fiqih Doa dan Dzikir No 178 : Bacaan Dzikir Sore (Bagian-1)

Berdoa

Serial Fiqih Doa dan Dzikir No: 178Bacaan Dzikir Sore (bagian-1) Setelah membahas berbagai bacaan yang khusus dibaca di pagi hari, mulai serial kali ini kita akan mengkaji bacaan yang khusus dibaca di sore hari. Di antara bacaan tersebut adalah: BACAAN PERTAMA: Membaca wirid berikut satu kali:“أَمْسَيْنَا وَأَمْسَى الْمُلْكُ لِلَّهِ، وَالْحَمْدُ لِلَّهِ، لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللَّهُ … Read more

Dakwah Nihil Tantangan, Mungkinkah?

Dakwah Nihil Tantangan, Mungkinkah? Oleh: Abdullah Zaen Selembut dan sebijaksana apapun cara kita dalam berdakwah, selama kita menyuarakan kebenaran dan meluruskan penyimpangan; pasti akan menghadapi rintangan dan tantangan. Itu sudah sunnatullah. Bahkan da’i paling bijaksana dan paling lembut sedunia sekalipun, ternyata dicaci-maki, dilempari batu, diusir, malahan diupayakan untuk dibunuh. Beliau adalah Nabi kita Muhammad shallallahu … Read more

Serial Fiqih Doa dan Dzikir No 177 : Bacaan Dzikir Pagi (bagian-5)

Berdoa

Serial Fiqih Doa dan Dzikir No: 177Bacaan Dzikir Pagi (bagian-5) Pada pertemuan sebelumnya, kita telah memulai pembahasan tentang bacaan yang khusus dibaca saat dzikir pagi. Ini kelanjutannya: BACAAN KELIMA: Membaca wirid berikut di pagi hari sebanyak tiga kali:“سُبْحَانَ اللهِ وَبِحَمْدِهِ، عَدَدَ خَلْقِهِ، وَرِضَا نَفْسِهِ، وَزِنَةَ عَرْشِهِ، وَمِدَادَ كَلِمَاتِهِ” “Maha suci Allah dan segala pujian hanya … Read more

Serial Fiqih Pendidikan Anak No 158: MENGAPA MENGAQIQAHI ANAK?

Serial Fiqih Pendidikan Anak – No: 158 MENGAPA MENGAQIQAHI ANAK? Kegembiraan menyambut kehamilan atau kelahiran anak kerap mendorong seseorang untuk melakukan ritual atau hal-hal yang tidak dibenarkan agama. Karena itulah Islam mengajarkan cara untuk menyalurkan kegembiraan tersebut. Salah satunya adalah dengan melaksanakan aqiqah. Apa itu Aqiqah? Aqiqah adalah menyembelih kambing di hari ketujuh pasca kelahiran … Read more

Serial Fiqih Doa dan Dzikir No 176 : Bacaan Dzikir Pagi (bagian-4)

Berdoa

Serial Fiqih Doa dan Dzikir No: 176BACAAN DZIKIR PAGI (Bagian-4)Oleh: Abdullah Zaen Pada pertemuan sebelumnya, kita telah memulai pembahasan tentang bacaan yang khusus dibaca saat dzikir pagi. Berikut kelanjutannya: BACAAN KEEMPAT: Membaca doa berikut satu kali:“اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ عِلْمًا نَافِعًا، وَرِزْقًا طَيِّبًا، وَعَمَلًا مُتَقَبَّلًا”“Ya Allah, sungguh aku memohon kepada-Mu ilmu yang bermanfaat, rizki yang baik … Read more

Serial Fiqih Pendidikan Anak No: 157 Mengasihi Anak Hasil Perzinaan

Serial Fiqih Pendidikan Anak – No: 157Mengasihi Anak Hasil Perzinaan Zina adalah dosa menjijikkan yang sangat dikecam dalam Islam. Berbagai cara dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya perzinaan. Semisal: menjaga pandangan mata dari hal yang haram. Memperbanyak puasa untuk mengurangi gejolak syahwat. Mewajibkan menutup aurat. Melarang berduaan atau campur baur antar pria dan wanita yang bukan mahram. … Read more

Serial Fiqih Pendidikan Anak No: 156 Syukurilah, Apapun Jenis Kelamin Bayi

Serial Fiqih Pendidikan Anak – No: 156Syukurilah, Apapun Jenis Kelamin Bayi Ketika sudah menikah dan menjadi pasangan suami istri, tentu akan ada rasa ingin mempunyai momongan sesuai harapan yang diinginkan. Misalnya sang istri ingin anak perempuan dan sang suami malah sebaliknya. Tak perlu bersedih jika kelak yang dilahirkan bukan anak dengan jenis kelamin yang diharapkan. … Read more

Serial Fiqih Doa dan Dzikir No 175 : Bacaan Dzikir Pagi (bagian-3)

Berdoa

Serial Fiqih Doa dan Dzikir No: 175BACAAN DZIKIR PAGI (Bagian-3)Oleh: Abdullah Zaen Pada pertemuan sebelumnya kita telah memulai pembahasan tentang bacaan yang khusus dibaca saat dzikir pagi. Berikut kelanjutannya: BACAAN KETIGA: Membaca wirid berikut satu kali:” أَصْبَحْنَا عَلَى فِطْرَةِ الْإِسْلَامِ، وَعَلَى كَلِمَةِ الْإِخْلَاصِ، وَعَلَى دِينِ نَبِيِّنَا مُحَمَّدٍ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ، وَعَلَى مِلَّةِ أَبِينَا إِبْرَاهِيمَ … Read more

Serial Fiqih Pendidikan Anak No: 155 Mentahnîk Bayi Dan Mendoakannya

Serial Fiqih Pendidikan Anak – No: 155Mentahnîk Bayi Dan Mendoakannya Kesehatan bayi tentu suatu hal yang sangat didambakan orang tua. Guna mencapai tujuan tersebut, Islam mengajarkan untuk menempuh cara lahiriah dan batiniah. Ikhtiar dan doa. Saat bayi baru lahir, di antara hal yang dianjurkan untuk dilakukan adalah tahnîk dan doa. Sebagaimana telah dijelaskan dalam banyak … Read more