Serial Fiqih Pendidikan Anak – No: 183 – Menunaikan Hak Anak
Serial Fiqih Pendidikan Anak – No: 183 MENUNAIKAN HAK ANAK Banyak orang tua yang tidak sadar bahwa ia telah menelantarkan anaknya. Hal itu akibat mereka kurang memahami hak anak yang harus ditunaikannya, atau sudah memahaminya namun enggan untuk menunaikannya. Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam mengingatkan, “وَإِنَّ لِوَلَدِكَ عَلَيْكَ حَقًّا” “Sungguh anak memiliki hak yang harus ditunaikan … Read more